Pertemuan Hangat Jokowi–Prabowo di Jakarta, Publik Soroti Sinyal Politik

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 19:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jokowi dan Prabowo bertemu di Kertanegara, Jakarta Selatan, Sabtu 4 Oktober 2025. Dok: Setpres

Jokowi dan Prabowo bertemu di Kertanegara, Jakarta Selatan, Sabtu 4 Oktober 2025. Dok: Setpres

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya bertemu Presiden Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Sabtu (4/10/2025).

Pertemuan dua tokoh nasional itu berlangsung hampir dua jam penuh dan menyedot perhatian publik.

Ajudan Jokowi, Kompol Syarif Muhammad Fitriansyah, memastikan pertemuan dimulai pukul 13.00 WIB.

“Pertemuannya dimulai jam 13.00 WIB, berlangsung hampir 2 jam,” kata Syarif saat dikonfirmasi melalui pesan singkat.

Usai pertemuan, Jokowi langsung melanjutkan agenda pribadinya. “Sudah selesai pertemuannya,” pungkas Syarif.

Baca Juga :  RUU Perampasan Aset Resmi Masuk Prolegnas Prioritas 2025, DPR Targetkan Rampung Tahun Ini

Sebelumnya, Jokowi sempat bertamu ke rumah Prabowo di Kertanegara IV pada Jumat (6/12/2024) malam. Kala itu, Jokowi menegaskan pertemuan dengan Prabowo merupakan kunjungan balasan sekaligus pelepas rindu.

“Beliau, Bapak Presiden, waktu ke Merauke mampir ke Solo. Jadi ini kunjungan balasan, sekaligus karena kangen,” ujar Jokowi usai bertemu Prabowo.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jokowi mengaku baru tiba di Jakarta sore hari ini dan langsung menyempatkan waktu menemui Prabowo. Namun, ia tidak menyebut siapa tokoh berikutnya yang akan ditemui setelah Presiden RI ke-8 itu.

Baca Juga :  Pembunuhan Polisi di Nabire, Satgas Damai Cartenz Tangkap Anggota KKB Siprianus Weya

Pertemuan hangat Jokowi dan Prabowo diyakini menjadi sinyal kuat konsolidasi politik menjelang agenda nasional ke depan.

Publik pun menanti apakah komunikasi dua tokoh ini akan berlanjut dalam bentuk kerja sama strategis di pemerintahan maupun politik. (red)

Follow WhatsApp Channel www.posnews.co.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Debt Collector Viral di Tangerang Ditangkap Usai Tantang Polwan
Polri Pasang Sistem Anti-Drone Canggih di MotoGP Mandalika 2025
TNI 80 Tahun, Reformasi Militer Mandek, Politik Militer Menguat
Liburan Natal dan Tahun Baru Hemat, Tiket Transportasi Dapat Diskon Besar
Korban Tawuran Pelajar di Tomang Jalani Jahitan Kepala, Pelaku Ditangkap Polisi
Truk Tronton Terjun dari Tol Jakarta-Merak Timpa Mobil dan Motor, 5 Orang Terluka
Pria Majalengka Tewas Ditusuk di Kembangan, Diduga Masalah Pekerjaan
Tragedi Ponpes Al Khoziny Sidoarjo: 16 Korban Jiwa, 120 Orang Jadi Korban

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Debt Collector Viral di Tangerang Ditangkap Usai Tantang Polwan

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 21:42 WIB

Polri Pasang Sistem Anti-Drone Canggih di MotoGP Mandalika 2025

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 21:27 WIB

TNI 80 Tahun, Reformasi Militer Mandek, Politik Militer Menguat

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Liburan Natal dan Tahun Baru Hemat, Tiket Transportasi Dapat Diskon Besar

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 19:24 WIB

Pertemuan Hangat Jokowi–Prabowo di Jakarta, Publik Soroti Sinyal Politik

Berita Terbaru