Topik Kejahatan Narkotika

Polisi menunjukkan barang bukti 27 kilogram sabu hasil penggerebekan di Tangerang. (Posnews/ist)

HUKRIM

Gerebek Jaringan Narkoba Tangerang, Polisi Amankan 27 Kg Sabu dan 5.000 Pil H5

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Selasa, 27 Januari 2026 - 20:51 WIB

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:51 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menghantam jaringan peredaran narkotika skala besar di Kota Tangerang, Banten. Dalam operasi senyap namun mematikan,…

Ganja 1,1 Kilogram Diamankan Polisi, Jaringan Narkoba Dibongkar di Jakut. (Posnews/MR)

HUKRIM

Polsek Kelapa Gading Bongkar Kasus Ganja 1,1 Kg, 4 Pelaku Ditangkap di Kebon Bawang

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Senin, 26 Januari 2026 - 08:36 WIB

Senin, 26 Januari 2026 - 08:36 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Unit Reskrim Polsek Kelapa Gading berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika jenis ganja di kawasan Kebon Bawang, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Dalam…

Polisi Polda Metro Jaya menunjukkan barang bukti tembakau sintetis dari clandestine lab di Kebon Jeruk, Jakarta Barat. (Posnews/Ist)

HUKRIM

Clandestine Lab Tembakau Sintetis di Jakbar Dibongkar, Omzet Capai Rp7,2 Miliar

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Jumat, 23 Januari 2026 - 17:50 WIB

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:50 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya membongkar clandestine lab narkotika jenis tembakau sintetis di wilayah Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Polisi menangkap…

Petugas BNN menunjukkan barang bukti vape liquid narkoba etomidate hasil penggerebekan apartemen di Jakarta Selatan. (Posnews/BNN)

HUKRIM

Bawa Koper dari Bandara, 2 WNA Ternyata Produksi Vape Narkoba di Jaksel – Ini Kronologinya

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Jumat, 16 Januari 2026 - 18:24 WIB

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:24 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Badan Narkotika Nasional (BNN) membongkar praktik haram produksi vape berisi liquid narkoba jenis etomidate di apartemen kawasan Setiabudi, Jakarta Selatan. Dalam…

Ilustrasi, Vape berisi Etomidate. (Posnews/canva.com)

HUKRIM

Edarkan Vape Berisi Etomidate di Jakarta Barat, Dua Pelaku Dibekuk Polda Metro Jaya

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Selasa, 13 Januari 2026 - 09:59 WIB

Selasa, 13 Januari 2026 - 09:59 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya membekuk dua pelaku penyalahgunaan narkotika yang nekat mengedarkan vape berisi obat keras. Polisi menangkap pria berinisial…

Petugas BNN menunjukkan barang bukti happy water dan liquid vape etomidate hasil penggerebekan dapur narkoba di apartemen Ancol, Jakarta Utara. (Posnews/BNN)

HUKRIM

BNN Bongkar Pabrik Narkoba di Apartemen Ancol, Bahan Baku Disuplai dari China

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Selasa, 6 Januari 2026 - 17:01 WIB

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:01 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Badan Narkotika Nasional (BNN) membongkar sindikat produsen narkoba yang beroperasi di sebuah unit apartemen kawasan Ancol, Jakarta Utara. Sindikat ini terbukti…

Dua Kurir Narkoba Dibekuk di Musi Banyuasin, Ribuan Ekstasi Siap Edar. Posnews/BNNP)

DAERAH

BNNP Sumsel Sergap 2 Kurir Narkoba di Musi Banyuasin, Ribuan Ekstasi dan Vape Ilegal Disita

DAERAH | HUKRIM | INDEKS | Sabtu, 3 Januari 2026 - 17:31 WIB

Sabtu, 3 Januari 2026 - 17:31 WIB

SUMATERA SELATAN, POSNEWS.CO.ID — Aparat kembali membongkar peredaran narkoba lintas provinsi. Kali ini, Badan Narkotika Nasional Provinsi Sumatera Selatan (BNNP Sumsel) menyergap dua kurir…

Polisi menunjukkan barang bukti sabu seberat 100 kilogram hasil penangkapan dua kurir narkoba jaringan Sumatera–Jakarta jelang malam Tahun Baru di Jakarta Pusat. Posnews/Ist)

HUKRIM

Polisi Gagalkan Peredaran 100 Kg Sabu Jelang Tahun Baru, Kampung Bahari Jadi Target

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Kamis, 1 Januari 2026 - 00:04 WIB

Kamis, 1 Januari 2026 - 00:04 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Polisi menggulung dua kurir narkoba yang nekat menyelundupkan 100 kilogram sabu jelang malam Tahun Baru. Kedua pelaku berinisial MJ (29) dan…

Kapolda Metro Jaya Irjen Asep Edi Suheri memimpin pemusnahan 1,14 ton barang bukti narkoba hasil pengungkapan periode Juli–September 2025 di Jakarta. Dok: Posnews/PMJ

HUKRIM

Polda Metro Bongkar 7.426 Kasus Narkoba 2025, 9.894 Tersangka – Barang Bukti Tembus 3,2 Ton

HUKRIM | INDEKS | JABODETABEK | Rabu, 31 Desember 2025 - 17:20 WIB

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:20 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya membongkar wajah gelap peredaran narkoba di Ibu Kota sepanjang 2025. Total 7.426 laporan polisi tercatat,…

Ilustrasi, pelaku diborgol. (Ist)

DAERAH

Polda Sumut Gagalkan Pengiriman 2,7 Kg Sabu ke Jakarta, 2 Kurir Dicokok di Deliserdang

DAERAH | HUKRIM | INDEKS | Jumat, 26 Desember 2025 - 06:40 WIB

Jumat, 26 Desember 2025 - 06:40 WIB

DELISERDANG, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara kembali meringkus jaringan narkoba antarprovinsi. Polisi menggagalkan pengiriman sabu seberat 2.780,6 gram yang rencananya dibawa ke…

Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Pol Eko Hadi Santoso. (Posnews/Ist)

HUKRIM

Jaringan Narkoba Bidik DWP 2025 Bali, Bareskrim Ungkap Modus Tempel, COD, dan Rekening

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Senin, 22 Desember 2025 - 20:25 WIB

Senin, 22 Desember 2025 - 20:25 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri membongkar tiga modus jaringan narkoba jelang Djakarta Warehouse Project (DWP) 2025 di Bali. Polisi…

Petugas Bareskrim Polri memusnahkan barang bukti narkoba jenis ganja, sabu, dan ekstasi menggunakan mesin insinerator di PT WASTEC Cilegon, Banten. (Posnews/Ist)

HUKRIM

Perang Melawan Narkoba! Bareskrim Polri Hancurkan Barang Bukti Ganja, Sabu, dan Ekstasi

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Kamis, 18 Desember 2025 - 20:06 WIB

Kamis, 18 Desember 2025 - 20:06 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Direktorat Tindak Pidana Narkoba (Dittipidnarkoba) Bareskrim Polri kembali menunjukkan komitmen tegas dalam pemberantasan narkotika. Kali ini, Tim Penyidik Subdit IV Dittipidnarkoba…