Topik Komisi III DPR

Ketua KPK Setyo Budiyanto saat rapat kerja dengan Komisi III DPR RI membahas perubahan modus operasi tangkap tangan. (Posnews/KPK)

HUKRIM

KPK Bongkar Modus Baru OTT, Koruptor Tak Lagi Serah Terima Langsung Tapi Skema Layering

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Rabu, 28 Januari 2026 - 20:20 WIB

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:20 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo Budiyanto menegaskan bahwa modus operasi tangkap tangan (OTT) kini berubah drastis. Para koruptor tidak lagi…

Ketua Komisi III DPR RI Habiburokman memimpin RDPU terkait kasus Hogi Minaya di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (28/1/2026). (Posnews/Ist)

HUKRIM

Komisi III DPR Minta Kasus Hogi Minaya di Sleman Dihentikan, Jaksa Setuju

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Rabu, 28 Januari 2026 - 18:47 WIB

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:47 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Komisi III DPR RI menegaskan kasus hukum yang menjerat Hogi Minaya di Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, harus segera dihentikan. Hogi ditetapkan…

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyampaikan sikap tegas menolak wacana Polri di bawah kementerian saat rapat kerja dengan Komisi III DPR RI di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta. (Posnews/Ist)

HUKRIM

Kapolri Pasang Badan, Wacana Polri di Bawah Kementerian Mentah

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Selasa, 27 Januari 2026 - 07:27 WIB

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:27 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Institusi Polri masih terus di uji. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo langsung pasang badan. Ia mentah-mentah menolak wacana Polri berada di…

Ilustrasi, Garis polisi. (Ist)

DAERAH

Lindungi Istri dari Jambret, Pria Sleman Terancam 6 Tahun Penjara – Disorot DPR

DAERAH | HUKRIM | INDEKS | Senin, 26 Januari 2026 - 09:19 WIB

Senin, 26 Januari 2026 - 09:19 WIB

SLEMAN, POSNEWS.CO.ID – Polresta Sleman menjadi sorotan publik. Mereka menetapkan Hogi Minaya (43) sebagai tersangka usai mengejar pelaku penjambretan yang berujung kecelakaan fatal di…

Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman menyampaikan pernyataan terkait pemberlakuan resmi KUHP dan KUHAP baru di Jakarta, Jumat (2/1/2026). Posnews/Ist)

HUKRIM

KUHP dan KUHAP Baru Resmi Berlaku, Komisi III DPR Sambut Haru Era Hukum Baru

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Jumat, 2 Januari 2026 - 14:16 WIB

Jumat, 2 Januari 2026 - 14:16 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2025 tentang Kitab Undang-Undang Hukum…

Wakapolri Komjen Dedi Prasetyo memaparkan evaluasi quick response time Polri dalam rapat kerja bersama Komisi III DPR RI. (Posnews/Video DPR)

HUKRIM

Wakapolri Akui Warga Pilih Hubungi Damkar Ketimbang Polisi, Quick Response Time Polri Disorot

HUKRIM | INDEKS | NASIONAL | Rabu, 19 November 2025 - 09:19 WIB

Rabu, 19 November 2025 - 09:19 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Kepuasan kinerja Pemadam Kebakaran (Damkar) bagi masyarakat akhir-akhir ini sangat tinggi karena kecepatannya membantu yang membutuhkan. Hal tersebut diakui Wakil Kepala Polri…

Ketua Komisi III DPR Habiburrokhman mengetok palu penetapan 9 calon hakim agung dan 1 hakim Ad Hoc HAM di Senayan, Jakarta (16/9/2025). Dok-DPR RI

INDEKS

DPR Tetapkan 9 Calon Hakim Agung dan 1 Hakim Ad Hoc HAM 2025

INDEKS | NASIONAL | POLITIK | Selasa, 16 September 2025 - 15:23 WIB

Selasa, 16 September 2025 - 15:23 WIB

JAKARTA, POSNEWS.CO.ID – Komisi III DPR RI menetapkan sembilan calon hakim agung dan satu hakim Ad Hoc HAM usai menyelesaikan fit and proper test terhadap…